Sistem Informasi Pemasaran
“Suatu sistem berbasis komputer yang bekerja sama dengan sistem informasi fungsional lain untuk mendukung manajemen perusahaan dalam menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan pemasaran produk perusahaan”.
Sistem Informasi Fungsional Mencerminkan Sistem Fisik Perusahaan
Prinsip - Prinsip Pemasaran
Definisi menyatakan bahwa Pemasaran terdiri dari kegiatan perorangan dan organisasi yang memudahkan dan mempercepat hubungan pertukaran yang memuaskan dalam lingkungan yang dinamis melalui penciptaan, pendistribusian, promosi, penentuan harga barang, jasa dan gagasan.
Bauran Pemasaran
Tujuan : mengembangkan strategi yang menerapkan sumber daya bagi pemasaran barang, jasa dan gagasan.
Unsur-unsur Strategi Pemasaran :
- Produk. 3. Harga.
- Promosi. 4. Tempat.
Model Sistem Informasi Pemasaran
0 Komentar